VIDEO: Tiga Tewas Ditanduk Banteng Hitam

Matador cilik Michel Lagravere saat dihantam seekor banteng
Sumber :
  • AP Photo/Miguel Tovar

VIVAnews - Tradisi adu banteng ala matador di Spanyol  juga ada di Kolombia. Di negeri itu, atraksi ini lebih sohor dengan nama Coralejas. Baru-baru di kota Sabanalarga, festival ini menelan tiga korban jiwa. Diseruduk hewan itu hingga ajal.

LSM Asal AS ini Diduga Ikut Campur Tangan Pemilu di Banyak Negara

Ketiga korban luka parah di bagian perut dan leher. Satu tewas di tempat, sementara dua lainnya menghembuskan nafas terakhir dalam perjalanan ke rumah sakit.

Publik mengecam festival itu. Tapi Walikota Sabanalarga, Carlos Roca menuding ketiga korban yang tewas itu sedang mabuk. Itu sebabnya mereka terlihat tidak fokus dan tidak konsentrasi saat menghadapi si banteng yang mengamuk.

Dalam video yang menanyangkan atraksi maut ini, terlihat sejumlah penonton turun ke arena membantu para korban. Tapi sayang mereka tidak selamat.  Untuk menonton aksi itu, klik di sini.

Atraksi di Kolombia itu memang berbeda dengan aksi di Spanyol. Jika di Spanyol yang menghadapisi banteng adalah matador profesional yang sudah terlatih,  di Kolombia atraksi ini dijadikan ajang adu nyali para pria. Penonton, asal bernyali,  bisa turun ke gelanggang, berhadapan dengan si banteng.

2 Helikopter AL Malaysia Tabrakan saat Latihan, Menhan Minta Video Kecelakaan Tak Disebarluaskan
Mayat alien.

Perburuan Alien Belum Usai, Kawan

Perburuan alien belum usai. Dua orang ilmuwan membuat proposal baru yang merinci bagaimana manusia dapat mencari alien di planet jauh. Tapi, tidak semua ilmuwan begitu.

img_title
VIVA.co.id
23 April 2024